Langkah-langkah untuk sharing printer
langkah-langkah berikut dapat sobat lakukan dengan mudah, bahkan untuk pemula sekalipun pasti dapat melakukannya oke langsung aja lihat tutorialnya,cekidot
1. Pertama buka open Network and sharing center
Gambar.1 sharing printer
2. Selanjutnya pilik dan klik, Local Area Connection seperti dibawah
Gambar.2 sharing komputer
3. lalu pilih properties, lihat gambar di bawah
Gambar.3 sharing printer
4. Lalu pilih internet protocol version 4 (TCP/IPv4), lihat gambar di bawah
Gambar.4 sharing komputer
5.maka akan muncul menu seperti dibawah ini lalu isikankan la ip address, subnet mask, dan default gatewaynya
Gambar.5 sharing komputer
6. saya misalkan ip address nya 192.168.1.95, subnet mask 255.255.255.0, dan default gateway nya 192.168.1.1
NB:kalo 192.168.1.1 harus sama dengan default gateway milik server
Lihat gambar dibawah
Gambar.6 sharing komputer
7. lalu klik oke dan klik close seperti gambar di bawah
Gambar.7 sharing komputer
8. Lalu pilih atau klik windows Explorer seperti gambar di bawah ini
Gambar.8 sharing komputer
9. lalu akan tampil windows Explorer selanjutnya pilih computer lalu klik kanan lalu pilih properties
Gambar.9 sharing komputer
10. Seperti gambar di bawah ini
Gambar.10 sharing komputer
11. Lalu pilih pilihan change settings,seperti gambar di bawah
Gambar.11 sharing komputer
12. Maka akan tampil menu system properties, selanjutnya pilih change
Gambar.12 sharing komputer
13. Lalu rename atau ubah nama computer dan ubah workgroup menjadi nama group yang ingin di pakai
Gambar.13 sharing komputer
14. Misalkan saya kasih nama computer saya dengan nama Rian_mandala dan nama group nya YAPIM nama group harus sama agar dapat menerima sharing printer dari server
Gambar.14 sharing komputer
15. Lalu aka nada pilihan restart now or restart later, pilih aja restart now tapi bagi yang menggunakan deep freze pilih aja restart later atau disable kan aja dulu deep freze nya
Gambar.15 sharing komputer
16. Lalu kita akan mencoba mengecek apakah computer kita dengan computer server yang mensharing printer terhubung atau tidak, kita dapat mengetahuinya dengan cara klik start lalu tuliskan cmd di kotak search atau klik tombol windows+R, lihat gambar di bawah
Gambar.16 sharing komputer
17.Lalu akan tampil command promt lalu tuliskan ping alamat ip address server yang mensharing printer .
Gambar.17sharing komputer
18. Saya kasih contoh ip address dengan alamat 192.168.1.12 jika ada balasan berupa Reply form 192.168.1.12: bytes=32 time=ms TTL=128 seperti gambar dibawah berarti kita terhubung dengan computer server
Gambar.18 sharing komputer
19. kemudian pilih windows Explorer
Gambar.19 sharing komputer
20. lalu pilihlah network lihat gambar di bawah
Gambar.20 sharing komputer
21. Lalu akan tampil pilihan list computer yang ada di group YAPIM jika tidak muncul dan tampilannya seperti dibawah berarti Network discovery and file sharing sedang tidak akif atau mati, cara menghidupkannya cukup klik kanan pada pilihan yang muncul seperti gambar dibawah.
Gambar.21 sharing komputer
22. Lalu pilih Turn on Network and file sharing, seperti gambar dibawah
Gambar.22 sharing komputer
23. Maka akan tampil pilihan seperti gambar di bawah langsung aja pilih yes,turn on network discovery and fie sharing for all public network
Gambar.23 sharing komputer
24.lallu pilih lah computer server maka akan tampil seperti gambar dibawah lalu pilih printer yang ingin dugunakan contohnya printer EPSON L200 series seperti gambar dibawah
Gambar.24 sharing komputer
24. lalu klik kanan pada printer yang dipilih kemudian pilih connect
Gambar.25 sharing komputer
26. Lalu pilih Add printer, lihat gambar di bawah
Gambar.26 sharing komputer
27. Lalu akan tampil printer yang dapat digunakan yang telah di sharing terlebih dahulu oleh server,lalu pilihlah printer yang ingin digunakan lalu klik next.
Gambar.17 sharing komputer
28. Lalu akan tampil tampilan seperti dibawah ini langsung aja klik next.
Gambar.28 sharing komputer
29. Terakhir klik finish.
Gambar.29 sharing komputer
30. Maka akan tampil printer EPSON L200 series yang dimiliki server dan sekarang kita dapat mengeprint apa saja dengan menggunakan printer yang telah disharing oleh server.
Gambar.30 sharing komputer
posted by: Rian mandala putra
sekianlah postingan dari saya semoga dapat bermanfaat bagi agan agan semua salam BB
0 Response to "Langkah-langkah sharing printer di windows 7 lengkap"
Posting Komentar